Postingan

Penanganan Pasca Panen: Cara Memperlambat Pembusukan pada Tomat

Gambar
BAB I PENDAHULUAN 1.1     Latar belakang Buah tomat mudah didapatkan di Indonesia. Tomat  ( Licopersicum esculentum ) dapat dimanfaatkan sebagai bumbu masak sehari-hari, bahan baku industri saus tomat, buah segar, buah kalengan, bahkan dapat sebagi bahan kosmetik dan obat-obatan. Tomat sangat bermanfaat bagi tubuh karena mengandung vitamin dan mineral yang diperlukan untuk pertumbuhan dan kesehatan. Buah tomat juga mengandung karbohidrat, protein, lemak dan kalori. Kandungan karotin yang berperan sebagai provitamin A pada buah tomat sangat tinggi terlihat dari warna jingganya. Vitamin C dalam tomat bermanfaat sebagai antioksidan dan antisclerosis. Dengan banyaknya kandungan gizi tadi, tomat berkhasiat untuk mengobati beberapa penyakit seperti sariawan,  Xerophtalmia  (penyakit kekurangan vitamin A), batu ginjal, asma, lever, encok, bisul, jantung dan wasir. Untuk menjaga kualitas tomat, selain pembudidayaan yang baik diperlukan perlakuan pascapanen yang baik pula. Kuali